SELAMAT BERKUNJUNG,BERGABUNG MENJALIN IKATAN KEMITRAAN

Jalinan Kemitraan digalang oleh rasa simpati yang menggerakkan diri tuk berbuat "satu" namun memberi "seribu satu" makna,bagi eksistensi organisasi dan menciptakan karsa bagi mereka [Tunanetra]menghilangkan sikap stereotype,diskriminatif dan antipati sehingga mereka dapat eksis dalam kehidupan menuju penyetaraan [Berbuat Untuk Tunanetra,Berbuat Untuk Semua] Bagi sahabat yang ingin berbagi dan mendukung Program Kami,Kampanyekan Blog ini dengan mengcopy Banner Komunitas Peduli Tunanetra.Klik Disini
Buat Para Sahabat Pengunjung ,Blogger,Anggota KAPTEN MITRA,dan Anggota BAMPER XII,kami tunggu masukan dan sarannya yah, demi membangun organisasi kami dan terkhusus kepada para penyandang cacat khususnya Tunanetra.
Kami merekomendasikan Anda untuk mempergunakan Mozilla FireFox Web Development & Hosting

Selasa, Maret 04, 2008

Kilas Aksi Pelatihan Reader

Pelaksanaan Pelatihan Reader berlangung selama 4 hari,diselenggarakan di Gedung BaKTI dan AULA YAPTI, dimulai tanggal 04-07 Februari 2008.Kegiatan ini diikuti oleh 17 peserta,yang merupakan anggota BAMPERXII dan beberapa Mahasiswa.Pelaksanaan pembukaan pelatihan reader diselenggarakan tanggal 04 Februari 2008,di Gedung BaKTI, dihadiri oleh pihak BaKTI,Ketua DPD PERTUNI SULSEL,Ketua BAMPERXII dan Peserta Pelatihan Reader,dimulai dari Jam 15.00 – 16.10Materi dasar dan praktek dimulai pada tanggal 05-06 Februari 2008 di Gedung BaKTI,dan evaluasi kegiatan serta Penutupan Pelatihan Reader pada tanggal 07-Februari di AULA YAPTI.Selama pelaksanaan kegiatan ,apresiasi dan minat peserta terlihat tekun dan menyimak dengan seksama,bahkan diantara peserta merasa belum cukup dengan materi yang disajikan dalam waktu 4 (empat) hari

Postingan Terkait Lainnya :


Widget by BAMPERXII.Co.cc

Your cOmment"s Here! Hover Your cUrsOr to leave a cOmment.

Kata Mereka

Ketua DPD PERTUNI SULSEL Hamzah M.Yamin
Dengan adanya website ini, memberikan warna tersendiri mengenai penyandang cacat, terkhusus tunanetra, media website menjadi salah satu bentuk sosialisasi yang sangat bagus dengan jangkauan internasional,sehingga upaya mempublikasikan sahabat tunanetra dapat terjangkau secara menyeluruh. Aksi yang dilakukan BAMPER XII sebagai organisasi volunter / mitra PERTUNI sangat membantu kinerja DPD PERTUNI SULSEL dan penyandang tunanetra khususnya, teruslah memberikan satu kebaikan kepada mereka yang membutuhkan